Program Tax Amnesty Jilid II mengungkap Singapura dan Kepulauan Virginia Britania Raya menjadi negara terfavorit orang Indonesia wajib pajak menyimpan uangnya.
Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati menyebutkan pemberlakuan pembatasan kegiatan masyarakat darurat atau PPKM Darurat akan diperpanjang hingga 6 minggu
Pemerintah berencana menggelar pengampunan pajak atau tax amnesty jilid II pada tahun depan, sebagai bagian dari reformasi administrasi dan kebijakan perpajakan.
Menteri Keuangan Sri Mulyani berencana menaikkan tarif pajak crazy rich alias orang kaya dengan pendapatan di atas Rp 5 miliar dari 30% menjadi 35% melalui RUU KUP.
Peraturan penyederhanaan pemungutan Pajak Pertambahan Nilai (PPN) dan Pajak Penghasilan (PPh) atas penyerahan pulsa, kartu perdana, token listrik, dan voucer resmi berlaku mulai 1 Februari 2021.
Apa yang harus dilakukan masyarakat menghadapi resesi ekonomi ini? Berikut 8 tips menurut para ahli saat menghadapi resesi dikutip dari businessinsider.