Rute dan layanan BBN Airlines yang baru di Indonesia sudah bisa diketahui. Pada 27 September 2024, maskapai mengumumkan penerbangan perdana ke Surabaya.
Maskapai dunia menghentikan penerbangan ke Israel dan Lebanon, pertumbuhan ekonomi RI diramal melambat, dan SDHA pada roti Okko. Berita-berita terpopuler akhir pekan ini dalam Top News Katadata.co.id
Maskapai penerbangan asal Rusia, Aeroflot, telah mengajukan permintaan untuk melakukan penerbangan ke Denpasar, Bali. Diharapkan sudah mulai dilakukan mulai September 2024.
PT Garuda Indonesia (Persero) Tbk menarget pendapatannya pada tahun ini dapat mencapai US$ 3 miliar atau sekitar Rp 49 triliun. Berbagai strategi telah perusahaan siapkan, termasuk menambah 9 pesawat.
Kemenhub memberikan teguran kepada PT Garuda Indonesia terkait sejumlah keluhan dan masukan mengenai pelayanan maskapai tersebut dalam penyelenggaraan Haji 2024.
Singapore Airlines mendarat darurat di Bandara Suvarnabhumi Bangkok, Thailand. Pesawat yang terbang dari London pada Selasa (21/5) itu mengalami turbulensi hebat. 1 orang tewas dalam insiden ini.