Bertemu Perdana Menteri Thailand, Jokowi Bahas Karet hingga CPO

Humas Setkab/Tarmuji
Presiden Jokowi memimpin delegasi Indonesia melakukan pertemuan bilateral dengan delegasi Thailand yang dipimpin oleh PM M Prayut Chan-o-cha, di Bangkok, Thailand, Sabtu (22/6)
Penulis: Ekarina
23/6/2019, 10.59 WIB

(Baca: Terpengaruh CPO, Indeks Pasar Biodiesel pada Juni Kembali Turun)

Di luar isu perdagangan dan investasi, Jokowi menyinggung soal perkembangan Rakhine State. Ia menyampaikan pentingnya tindak lanjut laporan Preliminay Needs Assesment (PNA). 

Jokowi juga menyampaikan pentingnya situasi keamanan yang lebih baik di Rakhine State sehingga proses repatriasi yang sukarela, aman, dan bermartabat dapat dilakukan.

(Baca: Kemendag: Proses Gugatan Diskriminasi Sawit ke WTO Butuh 1,5 Tahun)

Jokowi menghadiri KTT Asean dengan didampingi sejumlah menteri seperti Menteri Koordinator bidang Politik, Hukum, dan Keamanan Wiranto, Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Darmin Nasution, Menteri Luar Negeri Retno Marsudi, Sekretaris Kabinet Pramono Anung, Menteri Perdagangan Enggartiasto Lukita, Staf Khusus Presiden Ari Dwipayana, dan Duta Besar Indonesia untuk Thailand Ahmad Rusdi.

Halaman: