Jokowi Tiba di Kamboja, Akan Hadiri 20 Pertemuan dalam KTT ASEAN

ANTARA FOTO/Akbar Nugroho Gumay/wsj.
Presiden Joko Widodo memimpin upacara penganugerahan gelar pahlawan nasional di Istana Negara, Jakarta, Senin (7/11/2022).
9/11/2022, 21.59 WIB

"Bukan tugas yang mudah, tantangan masih sangat besar di 2023. Selain itu ASEAN juga hadapi tantangan internal yaitu situasi di Myanmar," kata Jokowi dalam keterangan tertulis Sekretariat Kabinet.

Usai menjalani rangkaian pertemuan KTT di Phnom Penh, Jokowi akan kembali pada 13 November 2022 dan langsung menuju Bali untuk mengikuti rangkaian KTT G20.

Jokowi akan disibukkan dengan beberapa pertemuan internasional selama sepekan ke depan. Usai KTT G20, Presiden akan bertolak ke Bangkok untuk menghadiri KTT APEC.

Halaman:
Reporter: Antara