Bayi memiliki kulit yang harus dijaga dengan baik. Oleh karena itu, produk yang digunakan, termasuk lotion untuk memutihkan kulit bayi pun, harus memiliki kandungan yang baik.
Berkaitan dengan hal tersebut, tentu para ibu perlu pengetahui merek-merek lotion untuk memutihkan kulit bayi yang memiliki kandungan baik. Sebab, jika menggunakan sembarang merek, maka kulit bayi akan menjadi iritasi bahkan terluka.
Terdapat berbagai rekomendasi produk lotion untuk memutihkan kulit bayi. Berikut ini beberapa merek lotion untuk memutihkan kulit bayi yang memiliki kandungan aman untuk kulit bayi selengkapnya.
1. Aveeno Baby Soothing Relief
Moisturizing Cream
Lotion untuk memutihkan kulit bayi yang pertama dan terpercaya mampu melembutkan serta memutihkan kulit bayi adalah Aveeno Baby Soothing Relief Moisturizing Cream.
Selain melembutkan, produk ini juga mampu mencerahkan dan menenangkan kulit yang gatal atau iritasi karena eksim.
Aveeno Baby Soothing Relief Moisturizing Cream mengandung vitamin B5 dan oatmeal koloid untuk menutrisi kulit. Produk Aveeno Baby Soothing Relief Moisturizing Cream juga semakin terpercaya karena dikembangkan bersama dokter kulit terkemuka.
Aveeno Baby Soothing Relief Moisturizing Cream juga mampu menyeimbangkan pH dan kandungannya aman karena terbebas dari paraben, wewangian, steroid, dan lain sebagainya. Oleh karena itu, Aveeno Baby Soothing Relief Moisturizing Cream cocok bagi kulit bayi.
2. Cussons Baby Cream Soft and Smooth
Lotion untuk memutihkan kulit bayi dengan harga terjangkau berikutnya adalah Cussons Baby Cream Soft and Smooth. Prosuk ini memiliki wangi yang lembut dan tekstur yang mudah menyerap.
Varian ini mengandung almond dan rose oil. Kedua bahan ini membantu kulit bayi menjadi lebih lembut dan lembab serta lebih kenyal. Formula Cussons Baby Cream Soft and Smooth memiliki pH yang seimbang dan aman untuk kulit bayi. Selain itu, produk ini juga mampu mencerahkan kulit bayi.
3. Cetaphil Baby Daily
Cetaphil Baby Daily menjadi salah satu produk lotion untuk memutihkan kulit bayi berikutnya. Produk ini memiliki kandungan yang aman untuk melembabkan, memutihkan, menenangkan kulit sensitif dan kering, tidak memicu alergi, dan membuat kulit lebih harum.
4. QV Baby Moisturizing Cream
Produk lotion untuk memutihkan kulit bayi berikutnya adalah QV Baby Moisturizing Cream. QV Baby Moisturizing Cream tak hanya berguna untuk memutihkan tetapi juga melembabkan kulit bayi.
QV Baby Moisturizing Cream sangat cocok bagi kulit kering dan sensitif. Kandungannya yang tidak berbahaya sangat cocok bagi kulit bayi yang masih tipis dan sensitif. Produk QV Baby Moisturizing Cream bebas pewangi dan sangat direkomendasikan dermatologis. QV Baby Moisturizing Cream ini mengandung vitamin B3 yang melembabkan.
5. JOHNSON’S Milk and Rice Lotion
JOHNSON’S Milk and Rice Lotion adalah lotion untuk memutihkan kulit bayi yang terbuat dari susu dan beras. Tak hanya memutihkan, JOHNSON’S Milk and Rice Lotion juga memberikan kelembaban yang menyenangkan.
JOHNSON’S Milk and Rice Lotion mampu memberikan efek mencerahkan tanpa alergi atau hipoalergenik. Namun, JOHNSON’S Milk and Rice Lotion tidak direkomendasikan bagi bayi yang alergi dengan susu.
6. Sudocrem Baby Care Cream Soothes, Protect, and Moistures
Sudocrem Baby Care Cream Soothes, Protect, and Moistures merupakan merek yang legendaris karena sudah ada sejak 1931. Produk ini berguna untuk melembabkan, melindungi, dan melembutkan kulit bayi.
Bayi yang memiliki masalah kulit berupa alergi dapat menggunakan Sudocrem Baby Care Cream Soothes, Protect, and Moistures. Produk ini cocok menyembuhkan ruam karena popok hingga eczema.
Sudocrem Baby Care Cream Soothes, Protect, and Moistures tak hanya dapat digunakan untuk bayi tetapi juga orang dewasa. Sudocrem Baby Care Cream Soothes, Protect, and Moistures mampu mengatasi kemerahan akibat penggunaan kosmetik maupun skincare yang tak cocok untuk wajah.
Sudocrem Baby Care Cream Soothes, Protect, and Moistures mengandung zinc oxidir yang mengurangi bekas jerawat. Oleh karena itulah, Sudocrem Baby Care Cream Soothes, Protect, and Moistures juga mampu mencerahkan kulit wajah maupun badan.
7. Mustela Nourishing Cream With Cold Cream
Lotion untuk memutihkan kulit bayi berikutnya adalah Mustela Nourishing Cream With Cold Cream. Produk ini memiliki sensasi dingin dan cocok untuk bayi yang memiliki kulit sensitif untuk ditenangkan.
Bahan Mustela Nourishing Cream With Cold Cream yakni bee wax, shea butter, minyak kelapa, minyak bunga matahari, dan lain sebagainya. Kandungan tersebut berfungsi baik untuk melembutkan kulit.
Mustela Nourishing Cream With Cold Cream juga tak meninggalkan rasa lengket dan kotor. Pasalnya, Mustela Nourishing Cream With Cold Cream sangat ringan dan memberikan rasa sejuk di kulit. Oleh karena itu, Mustela Nourishing Cream With Cold Cream cocok untuk kulit sensitif.
Itulah beberapa rekomendasi lotion untuk memutihkan kulit bayi. Kulit bayi yang sensitif memang seharusnya menggunakan produk yang dikhususkan untuk bayi agar tidak menyebabkan iritasi.