PT Astra International Tbk (ASII) membukukan laba yang diatribusikan kepada pemilik entitas induk sebesar Rp 15,85 triliun pada semester I 2024. Bagaimana kinerja perusahaan?
PT Bank Raya Indonesia Tbk (AGRO) mencatatkan pertumbuhan positif untuk total kredit pada Kuartal II/2024 sebesar 12,1 persen (yoy) atau mencapai Rp6,8 triliun.
Perusahaan-perusahaan BUMN di sektor farmasi, seperti PT Kimia Farma Tbk (KAEF) dan PT Indofarma Tbk (INAF), saat ini berada dalam kondisi kurang baik.
Pemeringkatan nasional KB Bank pada bulan April 2024 oleh Fitch dipertahankan di level tertinggi ‘AAA’ dengan prospek stabil, menegaskan kepercayaan internasional terhadap upaya KB Bank.
PT GoTo Gojek Tokopedia Tbk (GOTO) baru saja mengumumkan kinerja keuangan triwulan pertama pada 2024. Ini menjadi kinerja keuangan pertama kalinya perusahaan, sejak dekonsolidasi dengan Tokopedia.
Analis pasar modal menilai strategi PT Dayamitra Telekomunikasi Tbk (MTEL) atau Mitratel yang gencar ekspansi ke pasar luar Jawa lewat akuisisi menara mampu mendorong peningkatan kinerja pada 2023.
Menkeu Sri Mulyani punya cara unik mengkomunikasikan kinerja APBN kepada khalayak luas. Dengan tematik yang kekinian, informasi itu disampaikan secara menarik melalui publikasi Instagram.