PT Pemeringkat Efek Indonesia (PEFINDO) kembali mempertahankan peringkat perusahaan dan peringkat atas efek utang Medium Term Notes (MTN) idAAA PT Dayamitra Telekomunikasi Tbk atau Mitratel.
Emiten menara telekomunikasi, PT Dayamitra Telekomunikasi Tbk (MTEL) atau Mitratel membukukan perolehan laba bersih Rp 521 miliar sepanjang periode tiga bulan pertama tahun ini.
PT Telkom Indonesia (Persero) Tbk. meraup laba bersih Rp6,3 triliun pada kuartal I-2024, dengan margin 16,9%. Pendapatan perseroan juga naik sebesar 3,7 persen menjadi Rp37,4 triliun.
Analis pasar modal menilai strategi PT Dayamitra Telekomunikasi Tbk (MTEL) atau Mitratel yang gencar ekspansi ke pasar luar Jawa lewat akuisisi menara mampu mendorong peningkatan kinerja pada 2023.
Emiten menara Grup Telkom, PT Dayamitra Telekomunikasi Tbk atau Mitratel (MTEL) membukukan perolehan laba bersih Rp 2,01 triliun sepanjang tahun 2023, naik 12,6% secara tahunan.
Sejumlah perusahaan sekuritas memperbarui riset dan rekomendasi untuk PT Dayamitra Telekomunikasi Tbk atau Mitratel setelah masuk dalam jajaran penghuni indeks LQ45.
Dua emiten BUMN, PT Dayamitra Telekomunikasi Tbk (MTEL), hingga PT Pertamina Geothermal Energy Tbk (PGEO), masuk daftar penghuni baru indeks LQ45 dan mulai berlaku efektif pada 1 Februari 2024.
PT Dayamitra Telekomunikasi Tbk (MTEL) atau Mitratel menunjuk Yusuf Wibisono sebagai Komisaris Utama, Mira Tayyiba sebagai Komisaris, dan Gunawan Susanto sebagai Komisaris Independen.
PT Dayamitra Telekomunikasi Tbk (MTEL) atau Mitratel akuisisi menara milik PT Gametraco Tunggal dengan nilai Rp 1,75 triliun. Alhasil jumlah tenant atau penyewa MTEL bertambah 1.327.
Perusahaan bisa menawarkan menaranya untuk menangkap dan 'mentransportasikan' sinyal internet yang dikirim dari satelit Starlink hingga bisa diterima oleh pengguna internet.