Pertemuan Jepang dengan para Menteri Pertahanan (Menhan) negara-negara ASEAN dimaksudkan untuk membahas keamanan kawasan Laut China Selatan dan ancaman nuklir Korea Utara.
Pengelolaan migas di perbatasan mesti mempertimbangkan secara komprehensif, terintegrasi dan holistik aspek geostrategi, geoekonomi dan geopolitik. Perlu paradigma baru.
Hubungan Indonesia dan Denmark sebelumnya sudah terjalin erat melalui Plan of Action (POA) 2017 – 2020 melalui 3rd Bilateral Forum Indonesia-Denmark di bawah Kementerian Luar Negeri.
Microsoft menyebutkan, peretas (hacker) Iran dicurigai menargetkan lusinan perusahaan teknologi pertahanan dan transportasi laut di AS, Eropa, dan Isarel. Korporasi yang dibidik seperti pembuat drone.
Pertemuan antara Menteri Pertahanan Australia dan Indonesia menghasilkan sejumlah kesepakatan baru. Ini termasuk rencana mengirimkan kadet-kadet Indonesia untuk belajar di negara tetangga tersebut.