ANTARA/HO Kementerian Investasi/BKPM. Buah Lawatan Jokowi ke Korea: LG akan Pindahkan Pabrik dari Cina ke RI
Tujuh Investor Bakal Relokasi Pabrik ke RI, Mayoritas dari Tiongkok Nasional • 30 Juni 2020, 15.58 Presiden Joko Widodo memastikan ada tujuh investor asing yang akan merelokasi pabriknya ke Indonesia.
Buka Kawasan Industri Batang, Jokowi Incar Relokasi Pabrik Tiongkok Nasional • 30 Juni 2020, 14.19 Pembukaan kawasan industri Batang diharapkan dapat menarik investasi dari 119 perusahaan yang berencana merelokasi pabrik dari Tiongkok.
Kepala BKPM: Investor Kawasan Industri Batang Tak Perlu Beli Lahan Industri • 29 Juni 2020, 07.55 Konsep baru kawasan industri ini telah disiapkan untuk memudahkan investor masuk ke Indonesia.
Pengusaha Nilai Peluang RI Gaet Relokasi Investasi Tiongkok Kecil Industri • 25 Juni 2020, 16.22 Ada beberapa faktor penghambat relokasi investasi seperti belum finalnya perjanjian dagang, upah buruh dan ketergantungan bahan baku dari Tiongkok.
Tak ke Indonesia, Panasonic Pilih Pindahkan Pabrik Kulkas ke Vietnam Industri • 21 Mei 2020, 17.02 Akibat relokasi ini, ratusan pekerja Panasonic akan terdampak pemutusan hubungan kerja (PHK).
Pengusaha Farmasi Lihat Peluang Relokasi Pabrik Obat AS ke RI Kecil Industri • 12 Mei 2020, 14.14 Kondisinya semakin tidak menarik lantaran banyak rumah sakit baik swasta maupun milik pemerintah menunggak pembayaran obat.
Jaguar Land Rover Kehabisan Suku Cadang Akibat Virus Corona Industri • 19 Februari 2020, 20.17 Jaguar Land Rover memperkirakan bakal kekurangan suku cadang di pabrik kendaraan mereka di Inggris
Video: Aneka Kebijakan Gairahkan Investasi di Sektor Properti News • 23 September 2019, 15.43 Di Indonesia, mengurus izin bisa memakan waktu hingga satu tahun, padahal di Thailand maupun Vietnam cukup 60 hari.
Peluang Indonesia Peroleh Untung dari Perang Dagang AS-Tiongkok Infografik • 23 September 2019, 07.20 Indonesia punya peluang, tapi harus bersaing dengan negara-negara lain yang sudah punya pasar di AS.
Perbandingan Iklim Investasi Indonesia dan Vietnam Infografik • 21 September 2019, 06.25 Hingga tahun ini, menurut catatan Bank Dunia, jumlah regulasi terkait investasi Vietnam sebanyak 4.000.
Siapa yang Untung dari Perang Dagang AS-Tiongkok? Infografik • 20 September 2019, 07.01 Potensi Indonesia untuk menggantikan ekspor Tiongkok hanya sebesar 1 persen, terendah di antara negara-negara Asia lainnya.
Nilai Minus Iklim Investasi Indonesia di Mata Bank Dunia Infografik • 19 September 2019, 06.55 Bank Dunia menilai investasi di Indonesia berisiko, rumit, dan tak kompetitif.
Vietnam Rebut Mayoritas Investasi yang Relokasi dari Tiongkok Infografik • 18 September 2019, 07.55 Produk ekspor ke AS yang relatif sama membuat sebagian besar perusahaan memilih Vietnam sebagai tujuan merelokasi pabriknya dari Tiongkok.
33 Perusahaan Keluar dari Tiongkok, Tak Satu pun ke Indonesia Infografik • 17 September 2019, 11.23 “Tidak ada yang ke Indonesia. Tolong ini digaris bawahi. Hati-hati berarti kita punya persoalan yang harus kita selesaikan."