ByteDance, induk dari TIkTok, resmi mengakuisisi PoliQ, sebuah startup Cina yang bergerak pada teknologi realitas maya, untuk lebih serius masuk ke dunia metaverse.
tak ingin Indonesia hanya menjadi konsumen seperti di bidang game, pemerintah akan memperkenalkan prototipe metaverse di acara G20. Selain itu, mengundang puluhan investor asing untuk masuk.
WIR Group penghargaan The Mediterranean Tourism Great Sea Awards. Perusahaan Indonesia ini dinilai membangun kesadaran seluruh pemangku kepentingan terkait teknologi metaverse untuk pariwisata.
Metaverse diperkirakan menjadi sektor yang diincar oleh penjahat siber, termasuk hacker, tahun ini. Sebab, teknologi dunia virtual ini diminati oleh UMKM, bank hingga kampus di Indonesia.
Meta menyiapkan lima langkah untuk memperkenalkan teknologi metaverse di Indonesia. Dua di antaranya yakni menggandeng kreator konten dan membangun kabel bawah laut.
Meta mulai menguji coba alat monetisasi di metaverse. Ini memungkinkan pengguna membuat kelas virtual, permainan, dan aksesori busana di Horizon Worlds untuk menghasilkan uang.
Startup hingga universitas di Indonesia mulai mengadopsi metaverse. Namun, kesuksesan penerapan teknologi dunia virtual ini dinilai bergantung pada pengembangan 5G.
Kacamata AR dan VR dinilai berpotensi menggantikan smartphone dalam lima sampai 10 tahun ke depan. Apple hingga induk Facebook pun masif mengembangkan perangkat ini seiring tren metaverse.
Perusahaan milik Raffi Ahmad dan Nagita Slavina, RANS Entertainment memperkenalkan tampilan metaverse RansVerse. Butuh kacamata VR untuk masuk ke dunia virtual ini?