Harga Emas Dunia Naik, Logam Mulia Antam Tembus Rp 815 Ribu per Gram

Agustiyanti
3 Maret 2020, 09:21
Ilustrasi emas batangab PT Aneka Tambang di butik Gedung Ravindo, Jakarta (14/10/2019). Harga emas batangan PT Aneka Tambang (Persero) Tbk pada Senin (14/10/2019) berada di angka Rp 754.000 per gram.
Ajeng Dinar Ulfiana | KATADATA
Ilustrasi. Harga emas dunia pagi ini melanjutkan tren penguatan.

(Baca: Pasar Saham Asia Masih akan Rontok Tertekan Dampak Virus Corona )

Berikut harga emas Antam, Selasa 3 Maret 2020:

Emas batangan 0,5 gram Rp 432.000

Emas batangan 1 gram Rp 815.000

Emas batangan 2 gram Rp 1.579.000

Emas batangan 3 gram Rp 2.347.000

Emas batangan 5 gram Rp 3.895.000

Emas batangan 10 gram Rp 7.725.000

Emas batangan 25 gram Rp 19.205.000

Emas batangan 50 gram Rp 38.335.000

Emas batangan 100 gram Rp 76.600.000

Halaman:
Berita Katadata.co.id di WhatsApp Anda

Dapatkan akses cepat ke berita terkini dan data berharga dari WhatsApp Channel Katadata.co.id

Ikuti kami

Artikel Terkait

Video Pilihan
Loading...