10 Contoh Daftar Pustaka Makalah dari Berbagai Sumber

Image title
15 Maret 2022, 17:34
Ilustrasi, contoh daftar pustaka makalah
Katadata
Ilustrasi, contoh daftar pustaka makalah

4. Contoh Daftar Pustaka dari Buku Terdiri 4 atau Lebih Penulis
Struktur penulisannya : Nama penulis 1., dkk. Tahun terbit. Judul Buku. Kota terbit: Penerbit.

Contoh penulisan daftar pustaka: Maryanto, Ibnu., dkk. 2007. Nama Daerah Mamalia di Indonesia. Jakarta: LIPI Press.

5. Contoh Daftar Pustaka dari Buku yang Ditulis Atas Nama Lembaga
Struktur penulisannya: Nama lembaga. Tahun terbit. Judul Buku. Kota terbit: Penerbit.

Contoh penulisan daftar pustaka: UNESCO-IBE. 2000. Globalization and Living Together: The Challenges for Educational Content in Asia. New Delhi: UNESCO – Central Board of Secondary Education, India.

6. Contoh Daftar Pustaka dari Buku Penulisnya Sama
Willmott, W. (2004). Rocks and landscapes of the national parks of Southern Australia. Brisbane: Geological Society of Australia, Queensland Division.

Willmott, W. (2006). Rocks and landscapes of the national parks of Central Australia. Brisbane: Geological Society of Australia, Queensland Division.

7. Contoh Daftar Pustaka dari Buku Edisi atau Revisi
Chandra, J. 2009. Perkembangan Teknologi Digital dari Zaman ke Zaman (Rev. ed). Bandung: Penerbit Bandung.

8. Contoh Daftar Pustaka dari Media Cetak dengan Penulis dan Tanpa Penulis
Tanpa penulis: Judul tulisan. Tahun terbit. Media Massa. Tanggal terbit: Halaman.

Contoh penulisan daftar pustaka: Kemenyan Barus Untuk Sang Raja. 2013. Kompas. 29 Desember: 1.

Dengan penulis: Nama penulis. Tahun terbit. Judul tulisan. Media Massa. Tanggal terbit: Halaman.

Contoh penulisan daftar pustaka : Ekadjati, Edi S. 2004. Pendidikan di Tatar Sunda (1). Pikiran Rakyat. 20 November: 16.

9. Contoh Daftar Pustaka dari Jurnal
Struktur penulisannya: Nama penulis. Tahun pelaporan. Judul Penelitian. Laporan Penelitian. Kota kedudukan:

Contoh penulisan daftar pustaka: Instansi. Sudarti. 2009. Masa Klasik Tarumanegara di Wilayah Pandeglang Provinsi Banten. Laporan Hasil Penelitian Arkeologi. Bandung: Balai Arkeologi Bandung.

10. Contoh Daftar Pustaka Dari Internet (media daring)
Struktur penulisan: Nama penulis. Tahun terbit (diunggah). Judul tulisan. (Alamat Web Lengkap, diakses:tanggal akses).

Cara penulisan daftar pustaka: Hunter, K. (1988). Heritage Education in the Social Studies. (http://www.ed.gov/databases/ERICDigest/Index/ED30036, diakses 9 Januari 2002).

Demikianlah sepuluh contoh daftar pustaka makalah yang bisa menjadi landasan dalam proses penulisan. Selain itu harap diamati sumber rujukan dalam mengambil referensi agar tidak mengurangi bobot ilmiah. Karena tidak semua referensi baik buku, jurnal atau blog bisa dijadikan referensi dalam karya tulis ilmiah.

Halaman:
Editor: Agung
Berita Katadata.co.id di WhatsApp Anda

Dapatkan akses cepat ke berita terkini dan data berharga dari WhatsApp Channel Katadata.co.id

Ikuti kami

Artikel Terkait

Video Pilihan
Loading...