IHSG Ditutup Melemah ke Level 6.787 Usai Pengumuman Data PDB di Q1

Patricia Yashinta Desy Abigail
5 Mei 2023, 16:56
IHSG Ditutup Melemah ke Level 6.787 Usai Pengumuman Data PDB di Q1
ANTARA FOTO/Hafidz Mubarak A/foc.
Pekerja memotret layar yang menampilkan pergerakan Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) di Bursa Efek Indonesia, Jakarta.

Selanjutnya PT United Tractors Tbk (UNTR) turun 1,43% atau 350 poin menjadi Rp 24.150 per saham. Terakhir PT Multipolar Tbk (MLPL) turun 1,14% atau 1 poin menjadi Rp 87 per saham.

Sektor saham yang berada di zona merah yaitu sektor properti turun 0,07%, sektor primer turun 0,06%, sektor non primer turun 0,22%, dan sektor infrastruktur turun 0,53%.

Lalu sektor kesehatan turun 1,16%, sektor industri dasar turun 2,18%, sektor energi turun 1,62%, dan sektor teknologi turun 1,04%. Adapun sektor transportasi naik 0,30% dan sektor keuangan naik 0,23%.

Saham top gainers hari ini :
1. PT Garuda Indonesia Tbk
2. PT Kalbe Farma Tbk
3. PT Bank Jago Tbk
4. PT Gudang Garam Tbk
5. PT Bank Rakyat Indonesia Tbk

Saham top losers hari ini:
1. PT Astra International Tbk
2. PT Adaro Minerals Indonesia Tbk
3. PT Erajaya Swasembada Tbk
4. PT Adaro Energy Indonesia Tbk
5. PT Wir Asia Tbk

Halaman:
Reporter: Patricia Yashinta Desy Abigail
Berita Katadata.co.id di WhatsApp Anda

Dapatkan akses cepat ke berita terkini dan data berharga dari WhatsApp Channel Katadata.co.id

Ikuti kami

Artikel Terkait

Video Pilihan
Loading...