Unilever (UNVR) Bagi Dividen Interim Rp 69 per Saham, Simak Jadwalnya

Patricia Yashinta Desy Abigail
22 November 2022, 11:16
Unilever
Unilever Indonesia
Gedung Unilever

Sebelumnya, Unilever Indonesia membukukan laba bersih Rp 4,6 triliun pada kuartal III 2022, atau naik 5,3% dari laba bersih periode yang sama tahun lalu. Berdasarkan laporan keuangan kuartal III 2022 (tidak diaudit), kinerja laba bersih ditopang oleh pertumbuhan penjualan bersih sebesar 5% menjadi Rp 31,5 triliun.

Berdasarkan laporan keuangan kuartal III 2022, kinerja laba bersih ditopang oleh pertumbuhan penjualan bersih sebesar 5% menjadi Rp 31,5 triliun.

Berikut jadwal pelaksanaan dividen interim :

  •  29 November 2022 : Cum Dividen untuk perdagangan di Pasar Reguler dan Pasar Negosiasi
  •  30 November 2022 : Ex Dividen untuk perdagangan di Pasar Reguler dan Pasar Negosiasi
  • 1 Desember 2022 : Cum Dividen untuk perdagangan di Pasar Tunai
  • 2 Desember 2022 : Ex Dividen untuk perdagangan di Pasar Tunai
  • 1 Desember 2022 : Batas akhir tanggal pencantuman dalam Daftar Pemegang Saham (Recording Date)
  •  15 Desember 2022 : Pelaksanaan pembayaran dividen interim

Halaman:
Reporter: Patricia Yashinta Desy Abigail
Editor: Lavinda
Berita Katadata.co.id di WhatsApp Anda

Dapatkan akses cepat ke berita terkini dan data berharga dari WhatsApp Channel Katadata.co.id

Ikuti kami

Artikel Terkait

Video Pilihan
Loading...