BI Gelar Sayembara Inovasi Mata Uang Digital Hadiah Rp 770 Juta

Abdul Azis Said
25 April 2022, 19:23
mata uang digital, bi, bank indonesia, cdbc
Arief Kamaludin | Katadata
Ilustrasi. BI saat ini tengah menggodok rencana penerbitan mata uang digital bank sentral atau CDBC.

"Benefit-nya bukan hanya cash reward tapi partisipan juga akan memiliki privilese untuk  terlibat langsung dengan para pembuat kebijakan," kata Fili.

Sementara itu, bagi bank sentral negara-negara G20 akan memperoleh benefit berupa kesempatan untuk memperkaya dan memperkuat pengetahuan mereka terkait CBDC terutama di tingkat operasional. Dengan begitu, implementasinya bisa dipercepat untuk menyediakan sistem pembayaran yang lebih baik dan inklusif bagi masyarakat.

General Manager BIS Agustín Carstens menilai mata uang digital memiliki banyak potensi untuk mendukung kepentingan publik di era digital. Selain itu, Kepercayaan masyarakat pada uang menjadi perekat sistem keuangan.

"Karena itu, seiring kemajuan teknologi, bank sentral harus memastikan bahwa sistem moneter secara fundamental tetap berlaku sebagai barang publik, termasuk harus menjaga stabilitasnya," ujar Carstens dalam acara yang sama dengan Fili.

Halaman:
Reporter: Abdul Azis Said
Editor: Agustiyanti
Berita Katadata.co.id di WhatsApp Anda

Dapatkan akses cepat ke berita terkini dan data berharga dari WhatsApp Channel Katadata.co.id

Ikuti kami

Artikel Terkait

Video Pilihan
Loading...