25 Contoh Soal Matematika SD Kelas 4 untuk Latihan Menjelang Ulangan

Destiara Anggita Putri
9 Februari 2023, 11:58
Contoh Soal Matematika SD Kelas 4
Unsplash
Ilustrasi, seorang siswa mengerjakan soal matematika.

Pembahasan: rumus luas = p x l. Maka 270= p x 15. p= 270/15= 18. p=18 cm.

Contoh Soal 10

Permukaan meja berbentuk persegi panjang memiliki panjang 150 cm dan lebar 80 cm.

Berapa keliling meja tersebut?

  1. 130
  2. 160
  3. 460
  4. 300

Jawaban: C

Pembahasan: rumus keliling persegi panjang adalah 2 (p+l) atau 2p + 2l. Maka jawabannya

adalah 2 (150+80), 2 (230) = 460.

Contoh Soal 11

Hitunglah 1,9 + 5,6 + 0,45 - 3,5 =...

  1. 4,45
  2. 4,5
  3. 3,45
  4. 3,5

Jawaban: A. 4,45

Pembahasan: Hasil dari 1,9 + 5,6 + 0,45 - 3,5 = 4,45.

Contoh Soal 12

Hitunglah 2/3 + 5/6 =...

  1. 4/3
  2. 3/4
  3. 3/2
  4. 1/3

Jawaban: C. 3/2

Pembahasan: 2/3 + 5/6 = 4/6 + 5/6 = 9/6 = 3/2.

Contoh Soal 13

Lambang bilangan dari 45% jika diubah menjadi bentuk desimal menjadi...

  1. 0,045
  2. 0,45
  3. 0,0045
  4. 0,40

Jawaban: B. 0,45.

Pembahasan: 45% = 45/100 = 0,45

Contoh Soal 14

Bentuk pecahan sederhana dari 12/15 adalah...

  1. 1/2
  2. 2/3
  3. 3/4
  4. 4/5

Jawaban: D. 4/5

Pembahasan: 12 dan 15 sama-sama dibagi 3. Jadi, jawaban yang benar adalah 4/5.

Contoh Soal Matematika SD Kelas 4
Contoh Soal Matematika SD Kelas 4 (Pexels)

Contoh Soal 15

Faktor dari 25 adalah...

  1. 1,2,3,4,5
  2. 1,5,10
  3. 1,5,25
  4. 5,25

Jawaban: C. 1,5,25.

Pembahasan: Faktor dari 25 adalah 1,5,25.

Contoh Soal 16

Faktor persekutuan dari 28 dan 35 adalah...
A. 1,2 dan 4
B. 5 dan 7
C. 2 dan 7
D. 1 dan 7

Jawaban: D. 1 dan 7
Pembahasan: Faktor dari 28 = 1,2,4,7,14,28. Faktor dari 32 = 1,5,7,35. Faktor persekutuan dari 28 dan 35 = 1 dan 7.

Contoh Soal 17

FPB dari 16 dan 24 adalah...
A. 2
B. 8
C. 12
D. 4

Jawaban: B. 8
Pembahasan: Faktor dari 16 = 1,2,4,8,16. Faktor dari 24 = 1,2,3,4,6,8,12,24. FP dari 16 dan 24 = 1,2,4,8. FPB dari 16 dan 24 = 8.

Contoh Soal 18

Diah membawa 30 permen. Dia ingin membagikan permen itu kepada teman sekelasnya. Jika setiap orang menerima 2 permen, maka banyak teman Diah yang mendapat permen ada ... orang.
A. 15
B. 16
C. 17
D. 18

Jawaban: A. 15
Pembahasan: 30 : 2 = 15.

Contoh Soal 19

Sebuah tali memiliki panjng 12 meter. Lalu dipotong menjadi potongan sepanjang 4 meter. Bentuk pecahan yang menunjukkan potongn tali tersebut adalah ....
D. 1/2
B. 1/8
C. 1/3
A. 1/4

Jawaban: C. 1/3
Pembahasan: 4/12 = 1/3.

Contoh Soal 20

Rina membeli sepatu seharga Rp. 500.000 dan dikenakan pajak sebesar 3% dari harga sepatu. Berapa harga yang harus dibayar Rina?
A. Rp. 515.000
B. Rp. 550.000
C. Rp. 600.000
D. Rp. 615.000
Jawaban: A. Rp. 515.000
Pembahasan: 3/100 x Rp. 500.000 = Rp. 15.000. Harga sepatu Rp. 500.000 + pajak Rp. 15.000 = Rp. 515.000.

Contoh Soal 21

Bilangan kelipatan 9 yang benar adalah...
A. 9,10,11,12
B. 9,18,27,36
C. 9,19,29,39
D. 9,27,36,45
Jawaban: B. 9,18,27,36
Pembahasan: Bilangan kelipatan 9 = 9,18,27,36,45,54,....

Contoh Soal 22

...,12,...,24,30,... Bilangan yang tepat untuk melengkapi titik-titik adalah
A.3,18,36
B. 6,18,32
C. 6,15,34
D. 6,18,36

Jawaban: D. 6,18,36
Pembahasan: Bilangan tersebut adalah bilangan dengan kelipatan 6.

Contoh Soal 23

Di bawah ini contoh bilangan prima genap yang benar adalah...
A. 2,4,6,8
B. 2,4
C. 2
D. 2,3

Jawaban: C. 2
Pembahasan: Angka 2 adalah satu-satunya bilangan prima yang genap.

Contoh Soal 24

Diketahui 24 + n = 50. Maka nilai n adalah...
A. 26
B. 27
C. 28
D. 29

Jawaban: A. 26
Pembahasan: 24 + n = 50 sama dengan 50 - 24 = 26.

Contoh Soal 25

Besar sudut pada setengah putaran adalah...
A. 360 derajat
B. 240 derajat
C. 180 derajat
D. 45 derajat

Jawaban: C. 180 derajat
Pembahasan: Besar sudut pada satu putaran adalah 360 derajat. Jadi setengah putaran sama dengan 360 : 2 = 180.

Halaman:
Editor: Agung
Berita Katadata.co.id di WhatsApp Anda

Dapatkan akses cepat ke berita terkini dan data berharga dari WhatsApp Channel Katadata.co.id

Ikuti kami

Artikel Terkait

Video Pilihan
Loading...
Advertisement