Kongres PDIP: Megawati Perintahkan Kader Tak Setia Mundur hingga Soroti KPK
Ketua Umum Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) Megawati Soekarnoputri meminta agar kader yang tidak setia untuk mundur dari keanggotaan partai berlambang kepala banteng moncong putih itu.