Penting untuk tetap menjaga kesehatan di tengah polusi udara saat ini. Nah berikut beberapa tips cara menjaga kesehatan di tengah polusi udara untuk Anda.
Selain gangguan pada pernapasan, udara yang buruk juga dapat mempengaruhi tumbuh kembang anak dan memicu gangguan pada kehamilan. Berikut dampak polusi udara bagi kesehatan manusia.
Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan, Siti Nurbaya Bakar dipanggil Presiden Joko Widodo pada Jumat (16/6). Keduanya membahas soal polusi udara hingga kemarau
Pemerintah, Agen Pemegang Merk (APM) dan juga pengguna kendaraan bermotor memiliki andil dalam menekan pencemaran udara dari sisi emisi kendaraan bermotor.
Langkah banding yang diajukan pemerintah atas putusan pengadilan terkait polusi udara di Jakarta dinilai sebagai bentuk pengabaian terhadap penanganan masalah tersebut.
Penghentian operasi PLTU eksisting dan penghentian pembangunan PLTU batu bara baru dapat mencegah 14,5 juta kematian dini akibat polusi udara di seluruh dunia.
Polusi udara menjadi pembicaraan banyak orang beberapa waktu terakhir. Penyebab pencemaraan ini sangat beragam. Dampaknya pun sangat luas bagi kehidupan.