RI, Australia, Papua Nugini Sepakati Deklarasi Sydney, Jaga Laut Arafura - Timor
Pemerintah Indonesia bersama dengan Australia dan Papua Nugini menandatangani Deklarasi Sydney yang menyepakati keanekaragaman hayati wilayah laut Arafura dan Laut Timor (ATS).