Menperin Ajak Vietnam Investasi di Sektor Kendaraan Listrik

Image title
Oleh Antara
12 Januari 2024, 10:46
menperin, kendaraan listrik
Situs Kementerian Perindustrian
Menteri Perindustrian Agus Gumiwang Kartasasmita menjelaskan, Indonesia merupakan pasar yang sangat besar untuk sektor otomotif.

Hingga November 2023, penanaman modal investasi Indonesia di Vietnam mencapai 651,21 juta dolar AS dengan total 120 proyek. Realisasi investasi Indonesia menduduki posisi ke-5 di antara negara ASEAN yang memiliki modal investasi di Vietnam.

Indonesia juga masih menjadi negara tujuan investor Vietnam dalam menanamkan modalnya di sektor industri. Pada 2023, terjadi peningkatan realisasi investasi Vietnam di Indonesia dengan nilai sebesar US$ 1,5 juta atau meningkat 6,1% dibandingkan tahun sebelumnya. Investasi tersebut mencakup industri industri kertas dan percetakan serta industri logam dasar, barang logam, bukan mesin dan peralatannya.


 

Halaman:
Editor: Agustiyanti
Berita Katadata.co.id di WhatsApp Anda

Dapatkan akses cepat ke berita terkini dan data berharga dari WhatsApp Channel Katadata.co.id

Ikuti kami

Artikel Terkait

Video Pilihan
Loading...