Jokowi Beberkan Lima Alasan Ibu Kota Pindah ke Kaltim

Michael Reily
26 Agustus 2019, 14:40
Jokowi, Pindah Ibu Kota, Kalimantan Timur.
Kementerian PUPR
Ilustrasi desain ibu kota baru. Presiden Jokowi hari Senin (26/8) tetapkan dua kabupaten di Kalimangtan Timur sebagai ibu kota baru RI.

"Kesenjangan ekonomi Jawa dan luar Jawa meningkat meski 2001 ada otonomi daerah," katanya.

(Baca: Pemindahan Ibu Kota ke Kalimantan Dinilai untuk Pemerataan Ekonomi)

Kepala Badan Perencanaan Pembangunan Nasional (Bappenas) Bambang Brodjonegoro menargetkan konstruksi ibu kota baru sudah berjalan pada akhir 2020. Sedangkan proses pemindahan pemerintahan mulai dilakukan empat tahun kemudian.

"Prosesnya ada beberapa tahapan dan akan kami detailkan," katanya.

Hadir dalam pengumuman, Wakil Presiden Jusuf Kalla,  Menteri Agraria dan Tata Ruang (ATR)/ Badan Pertanahan Nasional (BPN) Sofyan Djalil, Menteri Pekerjaan Umum dan Prumahan Rakyat (PUPR) Basuki Hadimuljono, Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan (LHK) Siti Nurbaya, serta Menteri Dalam Negeri Tjahjo Kumolo. Selain itu ada pula Gubernur Kalimantan Timur Isran Noor dan Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan.

Halaman:
Berita Katadata.co.id di WhatsApp Anda

Dapatkan akses cepat ke berita terkini dan data berharga dari WhatsApp Channel Katadata.co.id

Ikuti kami

Artikel Terkait

Video Pilihan
Loading...