Software Adalah Data yang Diprogram, Berikut Penjelasan dan Contohnya

Image title
20 Januari 2022, 15:34
Microsoft Excel yang merupakan salah satu produk dari software. Software adalah data yang diprogram, disimpan, dan diformat secara digital dengan fungsi tertentu.
unspalsh.com
Microsoft Excel yang merupakan salah satu produk dari software.

Jenis Software Berdasarkan Distribusinya

Di bawah beberapa pengelompokannya dalam jenis software:

1. Freeware

Freeware adalah salah satu jenis software yang tidak memiliki batas waktu tertentu. Akan tetapi, kebanyakan software jenis ini memiliki fitur yang tidak begitu lengkap sehingga penggunaannya pun kurang maksimal.

2. Firmware

Firmware merupakan bentuk penyimpanan perangkat lunak yang hanya bisa dibaca. Anda tidak dapat mengubah sifat tersebut sehingga tidak perlu lagi melakukan modifikasi maupun pengembangan lebih lanjut meskipun terjadi masalah pada fungsinya.

3. Adware

Adware merupakan jenis perangkat yang diperoleh serta digunakan tanpa biaya. Akan tetapi, perangkat lunak ini masih menyediakan kompensasi dengan adanya iklan yang muncul pada perangkat komputer yang digunakan.

4. Malware

Malware adalah bentuk dari software yang dianggap berbahaya dan bisa merusak apabila disalahgunakan penggunaannya.perangkat lunak apa pun yang sengaja dirancang untuk menyebabkan kerusakan pada komputer, peladen, klien, atau jaringan komputer Berbagai jenis malware ada, termasuk virus komputer

Contoh Software Berdasarkan Fungsinya

Berikut adalah aneka software yang dilandaskan pada fungsinya:

1. Mozilla Freefox

Sebuah software yang berguna yang dapat Anda gunakan sebagai peramban web lintas platform bebas dengan sumber terbuka. Itulah beberapa contoh software/perangkat lunak yang bisa Anda ketahui

2. Microsoft Excell

Tak jauh berbeda dengan Microsoft Word, perangkat ini kerap digunakan untuk mengedit serta membuat sebuah dokumen dengan tampilan kolom.

3. Microsoft Office Powerpoint

Software yang digunakan untuk membuat sebuah presentasi. Anda bisa menggunakannya untuk mengedit foto, membuat video, dan masih banyak lagi lainnya.

4. Microsoft Office Word

Software yang satu ini bisa Anda gunakan untuk mengetik dan mengedit sebuah dokumen dalam tampilan kertas.

Halaman:
Editor: Safrezi
Berita Katadata.co.id di WhatsApp Anda

Dapatkan akses cepat ke berita terkini dan data berharga dari WhatsApp Channel Katadata.co.id

Ikuti kami

Artikel Terkait

Video Pilihan
Loading...