Gempa M 7 Guncang Talaud Sulawesi Utara

Tia Dwitiani Komalasari
9 Januari 2024, 07:08
Ilustrasi gempa
Pixabay
Ilustrasi gempa

Sementara, tidak ada satupun bencana tsunami yang terjadi di Indonesia pada 2023 lalu.

  • Menurut BNPB, seluruh bencana itu membuat 8,84 juta orang menderita dan mengungsi, 5.783 orang luka-luka, 265 orang meninggal dunia, dan 33 orang hilang.

    Bencana tersebut juga mengakibatkan 34.699 rusak. Rinciannya, 4.206 rumah rusak berat, 5.508 rusak sedang, dan 24.985 rusak ringan.

    Ada pula 877 fasilitas umum yang rusak akibat seluruh bencana tersebut, terdiri atas 426 fasilitas pendidikan, 380 fasilitas peribadatan, serta 71 fasilitas kesehatan.

  • Halaman:
    Berita Katadata.co.id di WhatsApp Anda

    Dapatkan akses cepat ke berita terkini dan data berharga dari WhatsApp Channel Katadata.co.id

    Ikuti kami

    Artikel Terkait

    Video Pilihan
    Loading...