Profesor di Jepang Buat TV Bisa Dijilat, Dibanderol Rp 12 Jutaan

Fahmi Ahmad Burhan
30 Desember 2021, 13:45
TV, teknologi,
Comicbook
TV berbasis teknologi sensorik yang bisa menghadirkan rasa

Kemudian ia memesan ulang lewat perintah suara. Rasa itu pun keluar dan diletakan lembaran plastik.

Siswa tersebut mengatakan, rasanya benar seperti cokelat.

Meski begitu, TTTV masih berbentuk prototipe. Miyashita mengatakan, TV ini terbuka untuk komersialisasi dan akan dibanderol US$ 875 atau Rp 12,4 juta.

Miyashita membuat inovasi tersebut agar orang-orang bisa merasakan pengalaman seperti makan di restoran saat menonton TV. "Mereka bisa makan di restoran di belahan dunia lain saat tinggal di rumah," katanya.

Apalagi, selama masa pandemi Covid-19, aktivitas orang-orang untuk keluar rumah menjadi terbatas. Teknologi digital pun menjadi andalan dalam memenuhi kebutuhan sehari-hari.

Halaman:
Reporter: Fahmi Ahmad Burhan
Berita Katadata.co.id di WhatsApp Anda

Dapatkan akses cepat ke berita terkini dan data berharga dari WhatsApp Channel Katadata.co.id

Ikuti kami

Artikel Terkait

Video Pilihan
Loading...