Transaksi Taksi dan Ojek Online Gojek Meroket 2 Kali Lipat

Lenny Septiani
Oleh Lenny Septiani - Patricia Yashinta Desy Abigail
21 November 2022, 18:27
goto, gojek, tokopedia, ojek online
ANTARA FOTO/Aditya Pradana Putra/foc.
Mitra layanan ojek daring Gojek menunjukkan logo merger perusahaan Gojek dan Tokopedia yang beredar di media sosial di shelter penumpang Stasiun Kereta Api Sudirman, Jakarta, Jumat (28/5/2021). Sejumlah mitra pengemudi Gojek berharap mergernya dua perusahan ÒstartupÓ Gojek dan Tokopedia memberikan dampak positif bagi kalangan mitra dengan meningkatnya bonus dan insentif karena penggabungan tersebut telah meningkatkan nilai atau valuasi perusahaan.

“Capaian kinerja keuangan dan operasional pada kuartal ini menegaskan bahwa perseroan berada di jalur pertumbuhan yang tepat sebagai ekosistem digital terbesar di Indonesia,” tambah dia.

Direktur Keuangan Grup GoTo Jacky Lo menjelaskan, perseroan mengambil berbagai langkah untuk meningkatkan efisiensi operasional dan mempercepat pencapaian target-target pertumbuhan dan profitabilitas.

“Hasilnya, perseroan mencatatkan pertumbuhan secara konsisten,” kata Jacky.

Rincian kinerja keuangan GoTo sebagai berikut:

  • Lini on-demand: GTV tumbuh 24% yoy menjadi Rp 15,7 triliun. Transaksi taksi dan ojek online tumbuh 111%. Pemulihan 94% dibanding tingkat pra-pandemi Covid-19.
  • E-Commerce: GTV naik 15% yoy menjadi Rp 69,9 triliun
  • Fintech: GTV naik 78% yoy menjadi Rp 97,1 triliun

Halaman:
Reporter: Patricia Yashinta Desy Abigail
Berita Katadata.co.id di WhatsApp Anda

Dapatkan akses cepat ke berita terkini dan data berharga dari WhatsApp Channel Katadata.co.id

Ikuti kami

Artikel Terkait

Video Pilihan
Loading...