BFI Finance Raih Kredit Sindikasi Rp 1,6 Triliun dari Empat BPD

 Zahwa Madjid
27 September 2022, 19:05
BFI Finance
Dokumentasi BFI Finance
Pemegang saham pengendali perusahaan pembiayaan, PT BFI Multifinance Tbk (BFIN), PT Trinugraha Capital & Co, rampung melaksanakan periode penawaran sukarela atau tender offer.

"Sama halnya dengan kolaborasi ini, Bank Jago dan BFI Finance dapat bersama-sama menyediakan produk dan layanan dengan semangat yang sama," ujar Tjit Siat Fun kepada Katadata.co.id, dikutip Selasa (19/7).

Kolaborasi yang dimaksud meliputi, layanan pembayaran cicilan melalui Jago App, dilengkapi dengan kemudahan dan pengaturan otomatis setiap bulan. Manfaat lainnya, menurut dia, bisa berupa kolaborasi pembiayaan kendaraan bermotor dan rumah kepada nasabah dengan memanfaatkan teknologi digital.

"Jadi tunggu saja tanggal mainnya," kata Tjit Siat Fun.

Grafik:

Dia menjelaskan, kolaborasi antara Bank Jago dan BFI Finance merupakan sinergi mutualisme. Bank memiliki kemampuan untuk menghimpun dana yang kemudian bisa disalurkan menjadi kredit, antara lain kepada multifinance.

Selanjutnya, pendanaan multifinance tersebut bisa disalurkan menjadi kredit kepada nasabah di ekosistem multifinance dalam bentuk partnership lending. Kolaborasi ini yang dapat terjadi antara Bank Jago dan BFI Finance.

"Salah satu faktor pembeda adalah dukungan teknologi digital yang diharapkan membuat kolaborasi Bank Jago dan BFI Finance semakin efisien dan seamless. Akhirnya kedua institusi akan mendapatkan keuntungan dari kolaborasi ini," paparnya.

Halaman:
Reporter: Zahwa Madjid
Editor: Lavinda
Berita Katadata.co.id di WhatsApp Anda

Dapatkan akses cepat ke berita terkini dan data berharga dari WhatsApp Channel Katadata.co.id

Ikuti kami

Artikel Terkait

Video Pilihan
Loading...