Adaro Minerals (ADMR) Suntik Modal Anak Usaha Rp 1,51 Triliun

Syahrizal Sidik
30 November 2022, 16:00
Adaro Minerals (ADMR) Suntik Modal Anak Usaha Rp 1,51 Triliun
KATADATA/
Ilustrasi. Adaro Minerals Indonesia menyuntikkan modal anak usahanya senilai Rp 1,51 triliun.

Manajemen ADMR menegaskan, transaksi ini tidak memberi dampak material yang merugikan terhadap kegiatan operasional, hukum, kondisi keuangan, atau kelangsungan usaha perseroan.

Sampai dengan periode September 2022, ADMR tercatat membukukan laba bersih senilai Rp 4,33 triliun dengan laba operasional Rp 5,92 triliun.

Adaro Minerals membukukan pendapatan Rp 10,16 triliun sampai dengan sembilan bulan pertama tahun ini. Total aset mencapai Rp 18,95 triliun dengan liabilitas Rp 11,48 triliun dan ekuitas Rp 7,40 triliun.

Pada perdagangan Rabu ini, harga saham ADMR bergerak melemah 0,61% ke level Rp 1.630 per saham dengan nilai kapitalisasi pasar Rp 66,64 triliun.

Halaman:
Berita Katadata.co.id di WhatsApp Anda

Dapatkan akses cepat ke berita terkini dan data berharga dari WhatsApp Channel Katadata.co.id

Ikuti kami

Artikel Terkait

Video Pilihan
Loading...