4 Cara Menghapus Halaman Kosong di Word

Annisa Fianni Sisma
27 September 2023, 08:00
Cara Menghapus Halaman Kosong Di Word
Microsoft Word
Ilustrasi, logo Microsoft Word.

Berikutnya klik Format pada toolbar dan klik Compress Picture. Centang kolom Apply Only to This Picture’ dan klik OK.

2. Membuat CV

Microsoft Word dapat membantu para penggunanya untuk membuat Curriculum Vitae (CV). Caranya yakni pilih ‘New Document’ dan pilih template yang menunjukkan format CV.

Kemudian akan muncul beberapa kolom yang perlu diisi. Masukkan identitas seperti nama, tempat, tanggal lahir, dan lain sebagainya.

3. Tambahkan Tautan Hyperlink

Microsoft Word juga dapat digunakan untuk menambahkan hyperlink. Hyperlink adalah tautan dari internet ke dalam kata atau kalimat dalam sebuah dokumen.

Untuk melakukannya, cukup blok kata atau kalimat yang ingin ditambah hyperlink. Klik hyperlink pada kolom yang muncul di sebelah kanan kursor.

Berikutnya tambahkan link dan klik OK. Text pun akan memuat hyperlink di dalamnya. Kemudian saat diklik akan menuju ke situs yang dicantumkan.

4. Menghilangkan Garis Merah di Text

Garis merah di Microsoft Word dapat dihilangkan dengan mudah. Fungsi garis merah ini adalah memberi koreksi bagi pengguna.

Namun, terkadang garis ini mengganggu. Oleh karena itu, cara menghapus garis merah tersebut adalah klik File dan kemudian klik Options. Selanjutnya klik Proofing dan hilangkan tanda checklist pada kolom ‘Check Spelling As You Type’ dan ‘Mark Grammar Errors as You Type’ dan klik ‘OK’.

5. Mengubah Dokumen Microsoft Word ke PDF

Jika ingin membuat dokumen Microsoft Word ke PDF, dapat dilakukan dengan mudah. caranya cukup pilih File kemudian Save As dan pilih format penyimpanan PDF. Pilih lokasi penyimpanan dan klik Save.

Demikian penjelasan mengenai cara menghapus halaman kosong di Word dan juga tips penggunaannya.

 

Halaman:
Editor: Agung
Berita Katadata.co.id di WhatsApp Anda

Dapatkan akses cepat ke berita terkini dan data berharga dari WhatsApp Channel Katadata.co.id

Ikuti kami

Artikel Terkait

Video Pilihan
Loading...