Melissa Siska Juminto mundur dari GoTo Gojek Tokopedia dan kini menjabat sebagai presiden direktur e-commerce ByteDance, induk TikTok. Ia akan memimpin Tokopedia dan ShopTokopedia.
Malaysia kini menjadi rebutan investasi raksasa teknologi Amerika dan Cina. Para big tech global ingin menjadikan negara tetangga Indonesia ini sebagai pusat AI.
Dua bimbel berbasis kecerdasan buatan alias AI Cina masuk dalam aplikasi populer di kalangan pelajar di Amerika Serikat. Salah satunya buatan induk TikTok, ByteDance.
Amerika mengesahkan UU yang menyerukan perusahaan Cina ByteDance menjual operasional TikTok di AS. Aplikasi video pendek ini diperkirakan dibanderol US$ 50 miliar.