[Foto] Produksi Sandal Lapas Menuju Hotel Berkelas
Foto • 11 Februari 2022, 07.00 Sandal hotel atau slipper merupakan kebutuhan yang disediakan pihak hotel bagi penginap. Lapas Muaro Padang memproduksi sandal hotel dengan kualitas tak kalah dari buatan pabrik