Industri Keramik Tertekan Kenaikan Harga Gas Akibat Ketidakpastian HGBT
Asosiasi Industri Aneka Keramik mencatat kenaikan harga gas yang signifikan menjadi US$ 12,6 per MMBTU tahun ini, menekan pabrikan dan berpotensi merusak utilisasi serta investasi industri keramik.