TASPEN secara proaktif menyerahkan manfaat Pensiun dan Tabungan Hari Tua (THT) kepada sejumlah mantan Menteri Kabinet Indonesia Maju serta Petinggi Negara.
Presiden Prabowo Subianto mengimbau para menteri dan pejabat untuk mengurangi perjalanan ke luar negeri dan meminta agar fokus pada penyelesaian masalah dalam negeri.
Menteri Ketenagakerjaan Yassierli menyerukan pembuatan sistem peringatan dini di setiap daerah untuk mengurangi dampak PHK, seiring dengan peningkatan signifikan kasus PHK di Indonesia.
Presiden Prabowo Subianto fokus mendorong Kabinet Merah Putih pada program penciptaan lapangan kerja dan pengentasan pengangguran melalui program makan bergizi gratis.
Menteri Maruarar Sirait memaparkan tantangan pembangunan 3 juta rumah pada 2025 dengan anggaran yang dipangkas 64.5%, meskipun realisasi tahun ini baru mencapai 23.54%.
Menteri Sekretaris Negara (Mensesneg) Prasetyo Hadi memastikan para pejabat anggota Kabinet Merah Putih akan menggunakan mobil Maung buatan BUMN PT Pindad sebagai kendaraan dinas.
Kemenkeu menjelaskan bahwa penggunaan mobil Maung yang diproduksi oleh PT Pindad untuk para menteri adalah contoh dukungan terhadap produksi dalam negeri, bukan keputusan resmi yang ditetapkan.
Menteri Perumahan, Maruarar Sirait, berkomitmen mendonasikan tanah miliknya untuk program tiga juta rumah tahun depan, melibatkan empat perusahaan besar dalam pembangunan hunian tersebut.
Menteri Sekretaris Negara Prasetyo Hadi memberi penjelasan ihwal kabar adanya evaluasi kabinet setiap enam bulan sekali oleh Prabowo Subianto. Bagaimana penjelasannya?
Presiden Prabowo Subianto melantik jajaran menteri Kabinet Merah Putih di Istana Negara dan demo buruh menuntut kenaikan upah minimun 2025 menjadi foto pilihan pekan ini.