IFG Labuan Bajo Marathon telah berdampak signifikan terhadap perekonomian lokal Nusa Tenggara Timur, menarik lebih dari 2.500 pelari dan mempengaruhi pendapatan UMKM setempat.
Kemenkeu tengah menggodok soal mekanisme penghapusan utang atau kredit dari petani, nelayan dan UMKM. Hal ini untuk menindaklanjuti PP Nomor 47 Tahun 2024.
Pemerintah Indonesia mengumumkan larangan impor sampah plastik mulai 2025 sebagai respons atas besarnya volume sampah plastik impor yang masuk ke Indonesia.
Menko Airlangga mengumumkan rencana insentif untuk sektor padat karya guna menghindari PHK, mencakup kredit investasi dan peningkatan daya beli masyarakat.
Menteri BUMN Erick Thohir mengatakan pemerintah berharap RPP Hapus Buku dan Hapus Tagih Bank dan Lembaga Keuangan Nonbank dapat dipercepat pembahasannya.
PT Pos Indonesia menggandeng sejumlah usaha mikro kecil dan menengah atau UMKM melalui kegiatan PosPay Run 2024. Selama kegiatan yang diselenggarakan perusahaan pos pelat merah pada Minggu (3/11).
Tidak hanya fokus pada perluasan akses ke produk keuangan, Bank Mandiri juga berperan aktif dalam pemberdayaan masyarakat, yang bertujuan untuk mendorong kesejahteraan ekonomi yang berkelanjutan.