Mantan Bos Bank Dunia Sebut Vaksin Saja Tak Akan Akhiri Pandemi

www.setkab.go.id
Presiden Jokowi bersama Presiden Bank Dunia Jim Yong Kim, di Istana Kepresidenan Bogor, Jawa Barat, Rabu (4/7/2018)
22/3/2021, 18.34 WIB

Berikut adalah Databoks perkembangan kasus Covid-19 di Indonesia: 

Dengan adanya tenaga kesehatan di sekitar masyarakat bukan hanya membantu untuk melakukan pelacakan kontak erat pasien positif Covid-19, mereka juga dapat membantu menjangkau masyarakat untuk program vaksinasi.

Ia juga mengatakan mungkin masih ada masyarakat yang khawatir tidak mendapatkan vaksin atau takut akan bahaya dan kualitas vaksin. Seperti pada temuannya, orang-orang yang dipercaya untuk memberikan informasi tentang vaksinasi belum tentu seorang ahli, bisa jadi adalah tetangga di sekitar rumah.

Dengan konsep program seperti ini bukan hanya membantu untuk melakukan pelacakan kontak erat pasien positif Covid-19, mereka juga dapat membantu menjangkau masyarakat untuk program vaksinasi.

“Yang dapat dilakukan untuk menjalankan program ini adalah kita berikan uang kepada masyarakat yang kurang mampu dan mengajari mereka beberapa keterampilan dalam kesehatan masyarakat yang akan berguna di masa yang akan datang,” kata Jim Yong Kim.

Jim Yong Kim menjelaskan investasi dalam kesehatan masyarakat juga merupakan investasi untuk pertumbuhan ekonomi.

“Saya tidak bisa memikirkan hal yang lebih efektif untuk membantu kita dalam mengendalikan pandemi ini selain investasi di bidang kesehatan kesehatan masyarakat terutama tenaga kesehatannya,” kata dia.

Halaman:
Reporter: Cahya Puteri Abdi Rabbi

The pandemic has led Indonesia to revisit its roadmap to the future. This year, we invite our distinguished panel and audience to examine this simple yet impactful statement:

Reimagining Indonesia’s Future

Join us in envisioning a bright future for Indonesia, in a post-pandemic world and beyond at Indonesia Data and Economic Conference 2021. Register Now Here!