Jokowi Perkirakan 85 Juta Orang Akan Mudik, 14 Juta dari Jabodetabek

Rizky Alika
6 April 2022, 17:57
jokowi, mudik, lebaran
Sekretariat Presiden
Presiden Joko Widodo saat berpidato dalam Laporan Tahunan Komisi Yudisial 2021 di Istana Negara, Jakarta, Rabu (9/3). Foto: Biro Pers Sekretariat Presiden

Namun Jokowi juga mengingatkan warga agar waspada lantaran pandemi belum usai. Oleh sebab itu masyarakat diminta tetap patuh protokol kesehatan. "Segera melengkapi vaksinasi booster dan harus tetap jaga protokol kesehatan," kata Jokowi.

Sebelumnya,  Juru Bicara Satgas Penanganan Covid-19 Wiku Bakti Bawono Adisasmito juga mengingatkan agar masyarakat tetap mematuhi protokol kesehatan.

“Para pemudik yang bertanggung jawab akan memastikan mereka sehat dengan cara melakukan testing (meskipun sudah vaksin dosis lengkap dan booster) dan menjaga kesehatannya dengan disiplin menerapkan prokes,” ujar Wiku.

Halaman:
Reporter: Rizky Alika
Berita Katadata.co.id di WhatsApp Anda

Dapatkan akses cepat ke berita terkini dan data berharga dari WhatsApp Channel Katadata.co.id

Ikuti kami

Artikel Terkait

Video Pilihan
Loading...