25 Perusahaan Antre IPO, 24 Rights Issue dan 8 Terbitkan Obligasi

Syahrizal Sidik
20 Januari 2024, 16:14
25 Perusahaan Antre IPO, 24 Rights Issue dan 8 Terbitkan Obligasi
ANTARA FOTO/Aditya Pradana Putra/foc.
Warga memotret layar yang menampilkan infornasi pergerakan harga saham di Bursa Efek Indonesia (BEI), Jakarta.

Rights Issue 

Sejak awal tahun ini, belum ada emiten yang menerbitkan saham baru dalam rangka rights issue. Namun, dalam pipeline bursa masih terdapat 24 perusahaan tercatat yang akan menggelar aksi korporasi ini dengan rincian sektor sebagai berikut :

• 1 Perusahaan dari sektor bahan aku

• 8 Perusahaan dari sektor barang konsumen non primer
• 4 Perusahaan dari sektor barang konsumen primer

• 4 Perusahaan dari sektor energi
• 5 Perusahaan dari sektor finansial
• 0 Perusahaan dari sektor kesehatan
• 0 Perusahaan dari sektor industri
• 1 Perusahaan dari sektor infrastruktur
• 0 Perusahaan dari sektor properti dan real estat

• 0 Perusahaan dari sektor teknologi
• 1 Perusahaan dari sektor transportasi dan logistik

Penerbitan Obligasi

BEI juga mencatat, hingga saat ini telah diterbitkan 7 emisi dari 6 penerbit Efek Bersifat Utang atau Sukuk (EBUS) dengan dana yang dihimpun sebesar Rp 6,1 triliun. Dalam pipeline, masih terdapat 8 emisi dari 6 penerbit EBUS dengan klasifikasi sektor sebagai berikut :

• 1 Perusahaan dari sektor bahan aku
• 0 Perusahaan dari sektor barang konsumen non primer
• 0 Perusahaan dari sektor barang konsumen primer

• 2 Perusahaan dari sektor energi
• 3 Perusahaan dari sektor finansial
• 0 Perusahaan dari sektor kesehatan
• 0 Perusahaan dari sektor industri
• 0 Perusahaan dari sektor infrastruktur
• 0 Perusahaan dari sektor properti dan real estat

• 0 Perusahaan dari sektor teknologi
• 0 Perusahaan dari sektor transportasi dan logistik

Halaman:
Berita Katadata.co.id di WhatsApp Anda

Dapatkan akses cepat ke berita terkini dan data berharga dari WhatsApp Channel Katadata.co.id

Ikuti kami

Artikel Terkait

Video Pilihan
Loading...