Sekretaris Perusahaan Bank DKI Arie Rinaldi menjelaskan bahwa bantuan pemberian nutrisi dan sembako kepada Anak dengan HIV (ADHIV) merupakan bagian dari Rencana Aksi Keuangan Berkelanjutan (RAKB).
Pemprov DKI Jakarta menyediakan platform data pantauan kualitas udara secara berkala dan terbuka untuk masyarakat. Transportasi masih jadi penyumbang emisi terbesar
Kini pembelian rumah dengan nilai jual objek pajak (NJOP) di bawah Rp 2 miliar sudah dikenakan Pajak Bumi dan Bangunan (PBB), terutama untuk pembelian rumah kedua, ketiga dan seterusnya.
Pemprov DKI Jakarta memberikan insentif fiskal daerah berupa keringanan, pengurangan dan pembebasan, serta kemudahan pembayaran PBB terhadap hunian di bawah Rp 2 miliar.
Dua nama yang diusulkan DPD Partai Gerindra dalam Pilgub DKI adalah keponakan Prabowo, yakni Budisatrio Djiwandono dan Rahayu Saraswati Djojohadikusumo.
Presiden Jokowi mengesahkan Undang-Undang (UU) Nomor 2 Tahun 2024 tentang Provinsi Daerah Khusus Jakarta (DKJ) pada Kamis, 25 April lalu. Apa saja perubahan Jakarta setelah berubah status jadi DKJ?