Pemerintah berkomitmen penuh agar kegiatan belajar mengajar formal pada sekolah yang terdampak bencana Sumatra dapat dimulai serentak pada Januari 2026.
Pertemuan Prabowo dan para menteri di Hambalang akan membahas sejumlah agenda pemulihan dan pembangunan sejumlah fasilitas usai terdampak bencana banjir dan longsor di Sumatera
Relawan mengeluhkan sulitnya memperoleh tiket pesawat rute Jakarta-Medan nonstop, penerbangan terdekat dari Jakarta untuk menjangkau wilayah bencana Aceh dan Sumatera Utara.
Kemenkeu merelaksasi penyaluran dana transfer ke daerah alias TKD tanpa syarat ke sejumlah wilayah terkena dampak bencana di Sumatra. Nilainya Rp 46,05 triliun hingga 2026.
Sawit Watch menilai ekspansi sawit yang terjadi saat ini tidak mencerminkan kebutuhan nyata, tetapi justru memperbesar risiko kerusakan lingkungan dan bencana ekologis.
Kerusakan hutan dan daerah aliran sungai yang disebabkan aktivitas-aktivitas eksploitatif dari perusahaan perusak hutan menjadi salah satu wajah ketidakadilan pengelolaan air di Indonesia.
BRI memastikan kebijakan restrukturisasi kredit bagi debitur terdampak bencana tak akan berpengaruh terhadap kinerja keuangan perseroan secara keseluruhan.
Kebakaran kerap terjadi di kawasan yang digunakan atau terdampak oleh pembukaan lahan, termasuk perkebunan sawit, kebun kayu, serta area pertanian lainnya.