Viral The Goods Dept Dikabarkan Pecat 30 Karyawan, Gaji Tak Dibayar

Syahrizal Sidik
5 November 2022, 16:21
The Goods Dept dikabarkan melakukan PHK sepihak kepada 30 karyawannya.
Istimewa
The Goods Dept dikabarkan melakukan PHK sepihak kepada 30 karyawannya.

"Gaji tersebut akan dipakai untuk ganti rugi hasil jualan minus tersebut. Kena jebakan bertubi-tubi," katanya.

Lantas, siapakah The Goods Dept?

Berdasarkan situs perusahaan, The Goods Dept merupakan sebuah concept store yang berbasis di Jakarta. Perusahaan ini dikelola oleh PT Cipta Ritel Prakarsa. Perusahaan ini dimiliki oleh Anton Wirjono, yang sebelumnya dikenal sebagai seorang disk jokey (DJ).

Sejak 2010, jenama yang dijual di The Goods Dept telah melalui kurasi produk, sehingga bisa bersaing dengan produk internasional.

Tidak hanya itu, perusahaan juga memiliki anak usaha yang bergerak di bidang food and beverages (F&B) seperti The Goods Cafe, Goods Burger dan The Goods Diner.

Halaman:
Berita Katadata.co.id di WhatsApp Anda

Dapatkan akses cepat ke berita terkini dan data berharga dari WhatsApp Channel Katadata.co.id

Ikuti kami

Artikel Terkait

Video Pilihan
Loading...