Kasus Covid-19 RI Bertambah 1.484, Terbanyak Berasal dari Jakarta

Ameidyo Daud Nasution
6 Oktober 2021, 17:23
covid-19, corona, jakarta
Muhammad Zaenuddin|Katadata
Seniman Aku Badut Indonesia (ABI) memasangkan masker kepada siswa di SDN 03 Citayam, Kabupaten Bogor, Jawa Barat, Senin (6/9/2021). Kegiatan aksi kampanye tersebut tentang protokol kesehatan serta membagikan masker kepada anak-anak sekolah yang menggelar Pembelajaran Tatap Muka (PTM)

Menteri Kesehatan Budi Gunadi Sadikin kembali memberi sinyal bahwa pandemi Covid-19 tak akan berakhir dalam waktu dekat. Ini lantaran siklus wabah umumnya baru berakhir di atas 10 tahun.

Budi menjelaskan bahwa ciri-ciri utama pandemi adalah paling cepat berlalu dalam waktu 5 tahun. Dia lalu merujuk beberapa wabah yang telah terjadi sebelumnya di dunia.

"Tapi umumnya di atas 10 tahun, bahkan ada yang ratusan tahun seperti cacar dan polio," kata Budi dalam tayangan Youtube Sespimlemdiklatpolri Polri, Rabu (6/10).

Halaman:

Masyarakat dapat mencegah penyebaran virus corona dengan menerapkan 3M, yaitu: memakai masker, mencuci tangan, menjaga jarak sekaligus menjauhi kerumunan. Klik di sini untuk info selengkapnya.
#satgascovid19 #ingatpesanibu #pakaimasker #jagajarak #cucitangan

Berita Katadata.co.id di WhatsApp Anda

Dapatkan akses cepat ke berita terkini dan data berharga dari WhatsApp Channel Katadata.co.id

Ikuti kami

Artikel Terkait

Video Pilihan
Loading...