Temui Ayah Brigadir J, Mahfud: Kasus Ini Bukan Kriminal Biasa

Ameidyo Daud Nasution
3 Agustus 2022, 17:38
brigadir j, mahfud, polisi
Menko Polhukam Mahfud MD memberikan keterangan kepada media usai menerima audiensi dari ayah mendiang Nofriansyah Yosua Hutabarat (Brigadir J), Samuel HutabaratÊdan Persatuan Marga Hutabarat di Kemenko Polhukam, Jakarta, Rabu (3/8/2022).

Selain itu Sigit juga telah memerintahkan agar jenazah Brigadir J diautopsi ulang dan melibatkan pihak eksternal. "Apa kurang bagus?," kata Mahfud.

AYAH BRIGADIR J TEMUI MENKO POLHUKAM DI JAKARTA
AYAH BRIGADIR J TEMUI MENKO POLHUKAM DI JAKARTA (ANTARA FOTO/Hafidz Mubarak A/wsj.)

Mahfud juga telah memegang catatan berbagai pihak seperti polisi, Komisi Kepolisian Nasional (Kompolnas), Komisi Nasional Hak Asasi Manusia (Komnas HAM), hingga Lembaga Perlindungan Saksi da Korban (LPSK).

"Serta dari sumber perorangan di Densus dan Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT)," ujar dia.

Sebelumnya Brigadir J diberitakan tewas di rumah Ferdy Sambo. Polisi, awalnya menyebut ia tewas dalam baku tembak dengan ajudan Sambo lainnya, yaitu Bharada E.

Meski demikian, sejumlah pihak termasuk Mahfud hingga anggota dewan menilai ada kejanggalan dalam kematian Brigadir J. Presiden Joko Widodo sampai meminta Polri tak menutup-nutupi kasus tersebut.

Halaman:
Berita Katadata.co.id di WhatsApp Anda

Dapatkan akses cepat ke berita terkini dan data berharga dari WhatsApp Channel Katadata.co.id

Ikuti kami

Artikel Terkait

Video Pilihan
Loading...