Kasus Baru Covid-19 4.425 pada Awal Pekan, Pasien di Jakarta Naik 26%

Ameidyo Daud Nasution
8 Agustus 2022, 17:42
covid-19, virus corona, jakarta
ANTARA FOTO/Budi Prasetiyo/wsj/foc.
Pejalan kaki mengenakan masker di Jalan Kebon Sirih, Jakarta, Rabu (6/7/2022).

Pemerintah juga melaporkan kasus aktif Covid-19 berkurang 512 menjadi 49.633 orang. Selain itu ada pula 4.505 orang yang saat ini berstatus suspek virus corona.

Menteri Kesehatan Budi Gunadi Sadikin pada beberapa pekan lalu mengatakan prediksi puncak kasus di akhir Juli bisa berubah karena munculnya jamaah haji yang menjadi pasien corona. Sebelumnya Menkes memprediksi puncak penularan akan mencapai 20 ribu pada pekan ketiga hingga keempat Juli.

Prediksi awal diukur berdasarkan penularan yang terjadi di Afrika Selatan, negara asal subvarian BA.4 dan BA.5. Kenaikan kasus di Afsel hanya sepertiga dari puncak Omicron BA.1. 

Halaman:
Berita Katadata.co.id di WhatsApp Anda

Dapatkan akses cepat ke berita terkini dan data berharga dari WhatsApp Channel Katadata.co.id

Ikuti kami

Artikel Terkait

Video Pilihan
Loading...