Saham Emiten Batu Bara Kompak Naik Efek Konflik Israel dan Palestina

Patricia Yashinta Desy Abigail
10 Oktober 2023, 15:43
Saham Emiten Batu Bara Kompak Naik Efek Konflik Israel dan Palestina
ANTARA FOTO/Muhammad Adimaja/rwa.
Ilustrasi. Saham energi seperti batu bara kompak naik pada perdagangan Rabu ini di tengah meningkatnya konflik antara Israel dan Palestina.

Volume saham yang diperdagangkan tercatat 27,09 juta dengan nilai transaksi Rp 75,91 miliar. Sementara itu, frekuensi perdagangan tercatat sebanyak 5,061 kali. Saat ini, nilai kapitalisasi pasar sahamnya mencapai Rp 89,56 triliun.

5. PT Bukit Asam Tbk (PTBA)

Harga saham Bukit Asam terkerek 1,10% ke level Rp 2.750 per saham dari harga penutupan Senin (9/10) yakni Rp 2.720 per saham. Saat pembukaan perdagangan, sahamnya sudah menguat dengan level tertinggi Rp 2.780 per saham.

Volume saham yang diperdagangkan tercatat 7,69 juta dengan nilai transaksi Rp 21,18 miliar. Sementara itu, frekuensi perdagangan tercatat sebanyak 3.650 kali. Saat ini, nilai kapitalisasi pasar saham PTBA mencapai Rp 31,68 triliun.

6. PT Indo Tambangraya Megah Tbk (ITMG)

Harga saham Indo Tambangraya Megah naik 1,20% ke level Rp 27.300 per saham dibandingkan harga penutupan Senin (9/10) yakni Rp 26.975 per saham.

Volume saham yang diperdagangkan tercatat 754,1 ribu dengan nilai transaksi Rp 20,61 miliar. Sementara itu, frekuensi perdagangan tercatat sebanyak 2.472 kali. Saat ini, nilai kapitalisasi pasar saham ITMG mencapai Rp 30,85 triliun.

7. PT Harum Energy Tbk (HRUM)

Harga saham Harum Energy naik 0,89% ke level Rp 1.695 per saham dari harga penutupan Senin (9/10) yakni Rp 1.680. Perdagangannya menguat sejak pembukaan perdagangan dengan level tertingginya Rp 1.725 per saham.

Volume saham yang diperdagangkan tercatat 10,93 juta dengan nilai transaksi Rp 18,61 miliar. Sementara itu, frekuensi perdagangan tercatat sebanyak 2.832 kali. Saat ini, nilai kapitalisasi pasar saham HRUM mencapai Rp 22,91 triliun.

8. PT United Tractors Tbk (UNTR)

Saham United Tractors naik 0,47% ke level Rp 0,47 per saham dari harga penutupan Senin (9/10) Rp 26.700 per saham.

Volume saham yang diperdagangkan 2,61 juta dengan nilai transaksi Rp 69,92 miliar. Sementara itu, frekuensi perdagangan tercatat sebanyak 2.750 kali. Saat ini, nilai kapitalisasi pasar saham UNTR mencapai Rp 100,06 triliun.

9. PT TBS Energi Utama Tbk (TOBA)

Lalu harga saham TBS Energi Utama meroket 1,96% ke level Rp 312 per saham dari harga penutupan Senin (9/10) yakni Rp 306 per saham.

Volume saham yang diperdagangkan tercatat 6,71 juta dengan nilai transaksi Rp 2,09 miliar. Sementara itu, frekuensi perdagangan tercatat sebanyak 622 kali. Saat ini, nilai kapitalisasi pasar saham TOBA mencapai Rp 2,53 triliun.

10. PT Golden Eagle Energy Tbk (SMMT)

Saham Golden Eagle Energy terpantau bergerak datar di level Rp 1.250. Sahamnya mayoritas bergerak melemah dengan titik level terendah Rp 1.235 per saham. Namun sempat berada di zona hijau dengan level tertingginya Rp 1.255 per saham

Volume saham yang diperdagangkan tercatat 5,2 juta dengan nilai transaksi Rp 6,49 miliar. Sementara itu, frekuensi perdagangan tercatat sebanyak 279 kali. Saat ini, nilai kapitalisasi pasar saham TOBA mencapai Rp 3,94 triliun.

Halaman:
Reporter: Patricia Yashinta Desy Abigail
Berita Katadata.co.id di WhatsApp Anda

Dapatkan akses cepat ke berita terkini dan data berharga dari WhatsApp Channel Katadata.co.id

Ikuti kami

Artikel Terkait

Video Pilihan
Loading...