Jokowi Ingatkan Bappenas untuk Berantas Penyakit Ego Sektoral

Ameidyo Daud Nasution
31 Januari 2017, 17:13
Jokowi
ANTARA FOTO/Puspa Perwitasari
Presiden Joko Widodo berpidato dalam pertemuan awal tahun pelaku industri jasa keuangan 2017 di Istana Negara, Jakarta, Jumat (13/1).

(Baca juga:  Komentari Kebijakan Imigrasi Trump, Jokowi : WNI Tak Perlu Resah)

"Jangan forum trilateral (Bappenas, Kementerian Keuangan, dan kementerian/lembaga teknis) dimanfaatkan untuk administrasi saja tapi untuk sesuatu yang riil," katanya.

Selain itu, Jokowi juga meminta Kementerian dan Lembaga menyederhanakan segala macam proses administrasi yang rumit. Hal ini wajib dilakukan agar perencanaan dan anggaran pembangunan yang ada dapat terintegrasi dengan baik.

"Sederhanakan proses yang rumit dan bertele-tele," kata Jokowi.

(Baca juga:  Pemerintah Tagih Proposal Land Bank dari Perusahaan Properti)

Halaman:
Reporter: Ameidyo Daud Nasution
Editor: Pingit Aria
Berita Katadata.co.id di WhatsApp Anda

Dapatkan akses cepat ke berita terkini dan data berharga dari WhatsApp Channel Katadata.co.id

Ikuti kami

Artikel Terkait

Video Pilihan
Loading...