Anggaran Kominfo Sisa Rp 2 Triliun, Salah Satunya karena Korupsi BTS 4G
Kominfo memperkirakan ada sisa anggaran Rp 2 triliun tahun ini, salah satunya karena kasus korupsi BTS 4G. Meski begitu, kementerian meminta tambahan anggaran Rp 13,27 triliun.