Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati waspadai peluang penurunan suku bunga The Fed dan belum yakin era suku bunga tinggi bakal berakhir pada tahun ini.
Bank Dunia memperkirakan peningkatan ekonomi di Asia Timur dan Pasifik, dengan pertumbuhan 4,7% pada 2024 hingga 4,9% pada 2025, didorong oleh konsumsi domestik dan pariwisata.
Bank Dunia memproyeksikan di antara negara-negara besar Asia Timur dan Pasifik, hanya Indonesia yang akan tumbuh di atas tingkat sebelum pandemi Covid-19 pada tahun 2024 dan 2025.
Dharma Pongrekun mengeluarkan sejumlah pernyataan kontroversial saat debat Pilkada Jakarta. Selain menyinggung Covid-19, mantan Wakil Kepala BSSN itu juga menyinggung kebocoran data serta AI
Kemenkeu menyatakan bahwa turunnya kelas menengah disebabkan oleh pandemi Covid-19 dan ini menjadi tantangan besar bagi pemerintahan Prabowo Subianto untuk mencari solusi jangka panjang.
Pengeluaran penduduk kelas menengah saat ini cenderung lebih dekat ke batas bawah dan semakin mendekati batas bawah. BPS menghitung angkanya sekitar Rp 2.056.494 per kapita per bulan.
BPS laporkan pergeseran pengeluaran penduduk kelas menengah Indonesia, dimana persentase untuk makanan turun sementara untuk hiburan dan keperluan pesta meningkat dalam 10 tahun terakhir.
Pemerintah diminta berhati-hati dalam mengelola utang ke depan. Karena potensi utang pemerintah berpotensi naik akibat pembayaran pokok dan bunga utang.
Sebuah studi menemukan bahwa korban meninggal akibat Covid-19 di India pada 2020 kemungkinan delapan kali lebih tinggi dibandingkan angka resmi pemerintah.
Kini pembelian rumah dengan nilai jual objek pajak (NJOP) di bawah Rp 2 miliar sudah dikenakan Pajak Bumi dan Bangunan (PBB), terutama untuk pembelian rumah kedua, ketiga dan seterusnya.