Marak Penyelundupan, Menhub Dudy Perketat Pengawasan di Pelabuhan dan Bandara
"Kami selalu bekerja sama dengan Kementerian Keuangan untuk mengawasi barang yang masuk dan keluar di pelabuhan, bandar udara, dan infrastruktur terkait," kata Menteri Perhubungan Dudy Purwagandhi.