TMII menetapkan target kunjungan 120 ribu pengunjung selama Lebaran 2025, meningkat 25-30% dari tahun sebelumnya, serta menyediakan masuk gratis dan diskon kendaraan saat solat idulfitri.
Temukan informasi penting mengenai kalender April 2025. Termasuk hari libur Idulfitri 1446 Hijriah dan cuti bersama bagi ASN, pekerja swasta hingga siswa sekolah.
Pertamina mengumumkan penurunan harga avtur di 37 bandara dari 18 Maret hingga 15 April 2025, mendukung pemerintah dalam menyesuaikan harga tiket pesawat selama Ramadhan dan Idulfitri.
Menjelang Lebaran 2025, pemerintah bersama operator jalan tol sedang menggodok diskon tarif tol untuk mengurangi kepadatan lalu lintas, dengan beberapa ruas tol baru dioperasikan secara gratis.
BPS melaporkan nilai impor pakaian dan aksesorinya meningkat jelang hari raya lebaran pada April 2024. Impor pakaian terbanyak berasal dari negara Cina dan Vietnam.
Pemberian tunjangan hari raya atau THR menjadi hal rutin menjelang hari raya Idulfitri. Masyarakat tetap perlu waspadai dengan aksi kejahatan finansial yang menyasar di tengah momen Ramadan tersebut.
Ketua Dewan Pimpinan Daerah Partai Golkar Kota Depok Farabi A. Arafiq mengunjungi kediaman Ketua DPD PKS Kota Depok Imam Budi Hartono di Depok, Jawa Barat, pada lebaran hari pertama Rabu (10/4/2024).
Serangan udara yang dilancarkan pasukan Israel ke Palestina tak berhenti, meskipun masyarakat Palestina tengah merayakan ibadah keagamaan Idul Fitri. Putra dan cucu pemimpin Hamas jadi korban.
Sejumlah menteri dalam Kabinet Indonesia Bersatu tampak menghadiri acara open house Istana Negara hari ini, Rabu (10/4/2024), untuk merayakan lebaran bersama Presiden Joko Widodo.
Usai terjadi kecelakaan beruntun yang menewaskan 12 orang di jalur Tol Jakarta-Cikampek KM 58, ada tiga hasil evaluasi yang akan segera diterapkan untuk mengawal arus balik lebaran.