Proyek Pantai Indah Kapuk Dua atau PIK 2 terhambat akibat pelanggaran Rencana Tata Ruang Wilayah, dengan masa depan yang bergantung pada perizinan dari Kementerian Perekonomian.
Kementerian PUPR akan mengubah kontrak proyek MLFF ke SLFF untuk memfasilitasi transisi dan menghindari masalah pembayaran tarif yang tidak terlacak, dengan evaluasi berkelanjutan hingga implementasi.
Pemerintahan Prabowo Subianto diperkirakan bakal sulit untuk mencapai target pertumbuhan ekonomi 8% karena Indonesia hadapi ketidakpasyian ekonomi baik secara domestik maupun global.
Proyek smelter nikel PT Ceria Nugraha Indotama disebut bisa commissioning pada akhir tahun ini. Proyek ini termasuk dalam Proyek Strategis Nasional (PSN) yang dibiayai oleh Bank Mandiri.
Kemenhub mengatakan dua proyek strategis nasional (PSN) logistik di Sumatera dipastikan tidak dapat diselesaikan tahun ini karena terkendala masalah pertanahan.
Kementerian Koordinator Bidang Perekonomian mendata, terdapat 96 Proyek Strategis Nasional atau PSN yang berpotensi dilanjutkan ke pemerintahan selanjutnya.
Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi menyebut, terdapat dua Proyek Strategis Nasional atau PSN bidang perhubungan yang tidak akan rampung pada pemerintahan saat ini.