Pemerintah sudah mengambil langkah guna membantu para pekerja yang terdampak pandemi. Namun, semua masih perlu penyempurnaan dan upaya lain untuk melindungi pekerja.
Bank OCBC NISP kembali menyelenggarakan IdeatiON, sebuah kompetisi nasional bagi para mahasiswa Indonesia sebagai wadah menyuarakan ide untuk membangun Indonesia yang lebih baik dan maju.
Di tengah kondisi bisnis yang menantang, PT Astra Graphia Tbk (ASGR) (“Astragraphia”) mencatatkan perbaikan kinerja perusahaan di kuartal II 2020 dibandingkan dengan kuartal I 2020.
PT Bank Rakyat Indonesia Tbk atau BRI menjamin tidak akan melakukan PHK terhadap 125.000 karyawannya dan lebih memilih efisiensi operasional rutin kantor.